Kumpulan Fatality, Multality, dan Brutality Mortal Kombat: Shaolin Monks PS2

Daftar Isi
kumpulan fatality mortal kombat ps2 lengkap

Rilis tahun 2005, Mortal Kombat: Shaolin Monks menjadi salah satu franchise Mortal Kombat tersukses. Kala itu, bisa dibilang game ini sangatlah populer dan dimainkan banyak gamer. Apalagi dulu lagi marak-maraknya konsol PS2 (belum jaman mobile game). Saya sendiri sudah menamatkan game ini berkali-kali, sampai hafal alur dan semua secret mission di dalamnya.

Mortal Kombat: Shaolin Monks menceritakan petualangan Liu Kang dan Kung Lao untuk mengalahkan Tsang Tsung dan Shao Kahn. Dalam pejalanan, kamu juga akan dihadapkan berbagai musuh dan bos game yang harus kamu kalahkan. Disinilah poin menariknya, dimana kamu bisa menggunakan finisher moves atau yang akrab disebut dengan Fatality.

Setiap kali mengalahkan musuh dengan Fatality, kamu bakal mendapat poin yang berlipat ganda yang berguna untuk upgrade skill sekaligus memperlengkap combo serangan. Tak hanya Fatality, ada juga Multality dan Brutality dengan daya hancur yang lebih dahsyat.

Langsung saja, ya? Berikut kumpulan kode Fatality Mortal Kombat PS2 dari semua karakter yang ada.

Liu Kang

liu kang adalah karakter terpopuler di mortal kombat dengan jurus shaolinnya

Fatality

1. Shaolin Soccer
Bawah, Kiri, Atas, Kanan, Kotak

2. Bonebreak Combo
Kiri, Atas, Atas, Kanan, Kotak

3. Fire/Kick Combo
Kiri, Kanan, Bawah, Bawah, Kotak

4. Flipping Uppercut
Atas, Kanan, Bawah, Kiri, Kotak

5. Dragon
Bawah, Kanan, Kiri, Kiri, Kotak

6. Giant Stomp
Kiri, Kiri, Kiri, Atas, Kotak

7. Head Clap
Kanan, Atas, Kanan, Atas, Kotak

8. Arm Rip
Bawah, Kiri, Kanan, Atas, Kotak

Multality

1. Fire Trails
Atas, Bawah, Atas, Bawah, Segitiga

2. Dragon Fury
Kiri, Kanan, Atas, Atas, Segitiga

Brutality

1. Rage Mode
Kanan, Atas, Bawah, Bawah, Bulat

Kung Lao

kung lao adalah karakter mortal kombat yang bersenjatakan topi tajam di setiap sisinya

Fatality

1. Body Slice
Kanan, Kanan, Kanan, Kanan, Kotak

2. Mid Air Slice
Atas, Atas, Atas, Kanan, Kotak

3. Friendly Rabbit
Atas, Atas, Atas, Bawah, Kotak

4. Arm Cutter
Kiri, Kanan, Kiri, Bawah, Kotak

5. Head Toss
Kiri, Kanan, Kiri, Kiri, Kotak

6. Many Chops
Atas, Atas, Kiri, Atas, Kotak

7. Headache
Atas, Bawah, Atas, Kanan, Kotak

8. Buzzsaw
Kanan, Kanan, Atas, Atas, Kotak

Multality

1. Tornado
Atas, Kanan, Bawah, Kiri, Segitiga

2. Hat Control
Kiri, Kanan, Kanan, Kiri, Segitiga

Brutality

1. Razor Edge
Kiri, Kiri, Atas, Atas, Bulat

Sub Zero

sub zero adalah musuh bebuyutan scorpion di mortal kombat

Fatality

1. Spine Rip
Kanan, Bawah, Kanan, Kanan, Kotak

2. Snowball
Kiri, Kiri, Bawah, Kanan, Kotak

3. Freeze Uppercut
Kanan, Kanan, Bawah, Kanan, Kotak

Multality

1. Ice Stomp
Atas, Atas, Bawah, Atas, Segitiga

Brutality

1. Frossbite Rage
Atas, Bawah, Kiri, Atas, Bulat

Scorpion

scorpion adalah musuh bebuyutan sub zero di mortal kombat

Fatality

1. Spear Slice
Kanan, Bawah, Kanan, Kanan, Kotak

2. Flame
Atas, Atas, Bawah, Bawah, Kotak

Multality

1. Raise Hell
Bawah, Bawah, Bawah, Atas, Segitiga

Brutality

1. Searing Blade
Kanan, Kiri, Kanan, Kanan, Bulat

4 karakter di atas adalah karakter utama yang bisa kamu mainkan dalam mode co-op atau versus mode. Selain 4 karakter utama tersebut, ada juga 4 karakter tambahan lain. Hanya saja mereka cuma bisa dipakai dalam versus mode saja. 4 karakter ini juga hanya memiliki masing-masing 2 varian fatality.

Baraka

baraka memiliki senjata seperti taring di kedua tangannya

Fatality

1. Blade Lift
Bawah, Kiri, Kanan, Kanan, Kotak

2. Decapitation
Kiri, Kiri, Kiri, Kiri, Kotak

Kitana

kitana adalah gadis cantik bersenjatakan kipas tajam

Fatality

1. Head Chop
Kiri, Kiri, Kanan, Kanan, Kotak

2. Kiss of Death
Kanan, Kanan, Kanan, Kanan, Kotak

Johnny Cage

johnny cage adalah petarung mortal kombat yang mengandalkan tendangan

Fatality

1. Torso Rip
Bawah, Bawah, Kanan, Kanan, Kotak

2. Head Decapitation
Kanan, Kanan, KAnan, Kanan, Kotak

Reptile

reptile adalah karakter mortal kombat berwujud hewan berdarah dingin

Fatality

1. Head Eat
Kiri, Kanan, Kiri, Bawah, Kotak

2. Hidden Chomp
Kiri, Kiri, Kiri, Bawah, Kotak

Itulah kumpulan Fatality Mortal Kombat PS2 lengkap. Oh iya, sama Multality dan Brutality juga. Hahaha, so nostalgic, ya?